Rekap Turnamen E-Sport HUT TSP ke 40
Sabtu, 15 Juni 2024 yang lalu, event turnamen E-Sport dalam rangka memperingati HUT PT Tri Sinar Purnama ke 40 telah selesai digelar. Turnamen ini di adakan di ruang rapat TSP 1 dan di ikuti oleh total 24 peserta dari semua grup perusahaan, baik TSP, Growell, Laju, DDM, SKITCHEN maupun SSA. Event ini sekaligus memberikan wadah […]
Rekap Turnamen Tenis Meja HUT TSP ke 40
Pada hari Minggu lalu, tanggal 21 April 2024, Turnamen tenis meja untuk memperingati ulang tahun PT Tri Sinar Purnama yang ke-40, telah selesai digelar. Acara ini bukan hanya sebuah ajang kompetisi, namun juga sebagai event untuk memupuk semangat kebersamaan di antara karyawan dari perusahaan-perusahaan yang berada di bawah naungan grup perusahaan (TSP, GIM, DDM, LAJU, […]
TSP Awards 2023 (Recap)
Hotel Grand Candi Semarang menjadi saksi megah dan meriahnya acara penghargaan yang diselenggarakan oleh PT Tri Sinar Purnama pada Jumat, 19 Januari 2024. Sebanyak 200 orang berkumpul, termasuk Founder, top management, perwakilan karyawan, dan perwakilan dari perusahaan lain dalam grup perusahaan. Acara penuh semangat ini bertujuan untuk memberikan apresiasi dan sekaligus merayakan prestasi luar biasa […]
Outbound & Training bersama TSP & Growell
Magelang, 16 Oktober 2023 – PT. Tri Sinar Purnama dan PT. Growell Indo Metal telah sukses menggelar acara outbound dan training yang luar biasa pada tanggal 14-15 Oktober 2023 di Hotel Puri Asri, Magelang, Jawa Tengah. Acara ini menghadirkan berbagai kegiatan menarik, termasuk pelatihan kepemimpinan dan rafting seru di Sungai Elo. Dalam acara ini, para […]
Prosesi Peletakan Batu Pertama Proyek Pembangunan Instalasi Line Cetak Baru
Hari ini, PT Tri Sinar Purnama memasuki babak baru dalam sejarah perusahaan. Dalam sebuah acara syukuran yang hangat, PT Tri Sinar Purnama secara resmi memulai proyek instalasi line cetak baru. Proyek ini bertujuan untuk memodernisasi fasilitas produksi, memungkinkan PT Tri Sinar Purnama untuk terus bersaing dengan baik di pasar lokal maupun internasional. Acara syukuran ini […]
Sosialisasi Program Pencegahan dan Penanggulangan Tuberculosis
Sosialisasi Program Pencegahan dan Penanggulangan Tuberculosis di PT. Tri Sinar Purnama 1 & 2 oleh dr. Yetti dari Klinik Pratama PT. Tri Sinar Purnama 1 & 2, sebuah perusahaan yang berkomitmen terhadap kesejahteraan karyawan, telah menggelar acara sosialisasi penting tentang Program Pencegahan dan Penanggulangan Tuberculosis pada tanggal 16 September 2023. Acara ini diadakan sesuai dengan […]
Juara Badminton, PT Laju Menggeser Posisi TSP 1
Lomba badminton tahun ini telah menjadi ajang unjuk gigi bagi PT Laju Sinergi Metalindo (Laju), dengan mereka mampu meraih kemenangan di semua kategori, baik putra maupun putri. Keberhasilan ini bukan hanya sekadar prestasi biasa, tetapi juga mengandung arti penting dalam pergeseran peringkat antara perusahaan-perusahaan peserta. Pertandingan badminton yang berlangsung pada 13 Agustus 2023 tersebut berlangsung […]
TSP 2 Sapu Bersih Juara Ping Pong
Lomba tenis meja (ping pong) yang diadakan dalam rangka perayaan Hari Ulang Tahun ke-78 Republik Indonesia telah berhasil menciptakan momen yang penuh semangat dan kegembiraan. Kegiatan ini tidak hanya menjadi hiburan bagi karyawan, tetapi juga menjadi ajang kompetisi yang memperebutkan gelar juara dalam kategori putra dan putri. Acara ini berlangsung di TSP 1, di mana […]
Lomba Peringatan HUT RI 78 Purnama Grup
Dalam rangka memeriahkan HUT RI ke 78, Purnama grup akan mengadakan berbagai macam rangkaian lomba yang dapat diikuti oleh perwakilan karyawan tiap perusahaan. Terdapat 3 jenis perlombaan yang akan diadakan yaitu, lomba tenis meja, volley dan bulu tangkis. Berikut ini detail jadwal dan lokasi lomba Untuk aturan dan persyaratan lomba, bisa dilihat sebagai berikut
Pengumuman Juara Lomba 5R Periode April – Juni 2023
PT Tri Sinar Purnama dan PT Growell Indometal dengan bangga mengumumkan Lomba 5R yang diselenggarakan dalam rentang waktu April hingga Juni 2023. Lomba ini bertujuan untuk mendorong dan mengapresiasi upaya setiap bagian dalam menerapkan konsep 5R (Ringkas, Rapi, Resik, Rawat, Rajin) di tempat kerja. Kedapan, lomba ini akan diadakan secara rutin setiap 3 bulan sekali. […]